Selasa, 29 April 2014

Placebo dan Kedokteran - Part 2

Banyak orang tidak tahu bahwa praktik placebo sebenarnya sudah sangat dikenal di dunia kedokteran dan farmasi sejak dulu. Placebo biasanya berupa tablet laktosa (gula susu) yang bentuknya dimiripkan pil sungguhan. Obat bohongan tersebut diberikan guna menenangkan pasien, bukan untuk memenuhi kebutuhan organik yang didiagnosiskan secara jelas sesuai dengan penyakitnya. Praktik pengobatan seperti ini bisa disebut pseudomedication (pengobatan semu atau palsu). Studi Universitas Chicago pada Januari...
Read more>>

Senin, 28 April 2014

Sugesti dalam Praktik PLACEBO - Part 1

Dalam dunia medis, dikenal suatu hal yang misterius yang disebut efek placebo, di mana sesuatu yang bukan obat ternyata dapat menyembuhkan. PLACEBO berasal dari bahasa latin “placere” yang artinya “I shall please” (aku akan menyukakan), dalam arti luas “menyukakan”. Dari kata placebo ini tersirat adanya usaha untuk menyenangkan seseorang. Tentu menyenangkan hati seseorang belum tentu mendatangkan suatu keuntungan atau faedah bagi orang tersebut. Mengacu kamus, arti kata placebo antara lain: ·      ...
Read more>>